Semangat, sobat pio !!
Karena Semangat mu akan mewujudkan mimpi mu !!
Tahukah sobat bahwa mandi adalah hal yang biasa dan sering kita lakukan dalam aktifitas sehari-hari, namun harus sobat ketahui bahwa tak semua waktu dalam sehari semalam baik untuk mandi . Ada waktu-waktu yang menyehatkan dan waktu yang dianjurkan serta waktu yang dilarang untuk mandi.
Siapa yang jarang mandi ya ,sob ,???
Mandi sangat diperlukan untuk menjaga kesehatan, menjaga kebersihan badan ,serta mempertahankan penampilan agar tetap rapi. Setelah mandi biasanya manusia merasa lebih segar, bersih dan santai.
Berikut waktu-waktu yang bisa digunakan untuk mandi beserta manfaat maupun sisi buruknya :
1. Mandi sebelum subuh (02.00 WIB / menjelang subuh)
Menurut penelitian, makin pagi air yang kita gunakan semakin dingin yang mengandung O3 yang lebih besar, dan O3 berkhasiat untuk menakjubkan tubuh. Karena itu mandi diwaktu subuh membuat badan kita lebih sehat dan awet muda.
Mandi dengan air dingin bisa menurunkan resiko darah tinggi, meningkatkan kesuburan, memperbaiki kesehatan jaringan tubuh, membuat rambut lebih sehat dan meredakan depresi.
2. Mandi setelah sholat subuh (05.00-10.00 WIB)
Mandi pada waktu ini hanya untuk menyegarkan badan, membuat relax tubuh dan menghilangkan perasaan malas.
Mandi pada waktu ini hanya untuk menyegarkan badan, membuat relax tubuh dan menghilangkan perasaan malas.
3. Mandi siang (10.00-15.00 WIB )
Menyebabkan sakit kepala dan datangnya penyakit-penyakit ringan.
4. Mandi sore / sebelum magrib (15.00 – 18.00 WIB) ‘
Mandi waktu sore setelah sholat ashar atau sebelum sholat magrib merupakan waktu yang baik untuk kesehatan dan mempercepat pertumbuhan Mandi sore sangat dianjurkan untuk bayi dan anak-anak.
5. Mandi setelah sholat magrib
(18.00-19.00 WIB )
(18.00-19.00 WIB )
Bisa merusak urat syaraf, cobalah hindari mandi diwaktu ini !
6. Mandi setelah sholat isya’ (19.00- malam
Mandi waktu ini juga tidak baik untuk kesehatan karena dapat menyebakan beberapa penyakit seperti: bronkitis, rematik , asam urat dan penuaan dini.
Demikian artikel waktu mandi yang baik dan tidak baik ,semoga kita dapat membiasakan mandi di waktu yang baik. Semoga bermanfaat.