Kalian tau nggak apa itu Hack sama Crack? Istilah “Hacking” dan “cracking” mungkin sudah tidak asing lagi bagi para pengguna internet, bahkan amat sangat familiar.Tidak sedikit orang yang sering kali menyalahgunakan fungsi dari hacking dan cracking tersebut.
Hacker adalah sebutan bagi orang-orang yang memberikan efek bermanfaat pada jejaring internet, memberitahu celah security system yang bisa dibobol oleh orang lain kepada admin suatu web/blog.Disini Hacker sifatnya membangun. Lalu Cracker itu siapa?
Hacker adalah sebutan bagi orang-orang yang memberikan efek bermanfaat pada jejaring internet, memberitahu celah security system yang bisa dibobol oleh orang lain kepada admin suatu web/blog.Disini Hacker sifatnya membangun. Lalu Cracker itu siapa?
Cracker ialah sebutan bagi orang-orang yang memberikan efek merugikan kepada jejaring internet, hanya memikirkan keuntungan sendiri, merusak web/blog orang lain, mencuri data, yang lebih parah lagi membobol rekening orang lain. Disini Cracker sifatnya merusak.
Dalam dunia peng-hacker-an terdapat tingkatan-tingkatan juga loh sob. Ada tingkatan Elite atau sering disebut Suhu, Semi Elite, Developed Kiddie, Script Kiddie, dan Lamer atau biasa disebut “Wanna-Be” Hacker.
Ketahuilah sob, usut punya usut di Indonesia terdapat suatu komunitas Hacker dan Cracker loh. Menurut “Yogyafree White Hacker Community”terdapat komunitas– komunitas Hacker yaitu The First is “White Hacker Community” dan “Black Hacker Community”. Nah, itu tadi sedikit ulasan mengenai hack and crack. Semoga bermanfaat.
By : Atika Mulyawati